76 Titik Lampu Colok dan Hias Siap Meriahkan Malam Ramadan di Karimun

oleh -

Karimun, Aurarakyat.com – Sebanyak 76 titik lampu colok dan hias (elektrik) siap memeriahkan malam Ramadan 1444 H / 2023 M di wilayah Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau. Diketahui, 76 titik lampu colok dan hias yang membentuk minatur Masjid tersebut tersebar di 14 Kecamatan di Kabupaten Karimun.

“Per 3 April ini, sudah tercatat 76 titik dengan kategori lampu colok 38 dan lampu hias 38,” ucap Kepala Bidang Pemasaran dan Promosi Dinas Pariwisata Karimun, Ahadian Zulseptriadi, Senin (3/4/2023).

No More Posts Available.

No more pages to load.